8 Fakta Menarik dari Serangga Yang Perlu Diketahui

8 Fakta Menarik dari Serangga Yang Perlu Diketahui
8 Fakta Menarik dari Serangga Yang Perlu Diketahui

8 Fakta Menarik dari Serangga Yang Perlu Diketahui.

Serangga adalah hewan yang terdiri dari tiga bagian tubuh, yaitu kepala, dada dan perut. Serangga memiliki tiga pasang kaki, sehingga jumlah semua kakinya adalah enam.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!
  1. Serangga menggunakan sungur untuk mencium bau, mencicipi rasa atau meraba benda
  2. Serangga mencicipi makanan dengan jari kakinya.
  3. Induk kumbang cecopet terkenal sangat menyanyangi anaknya. Selama musim dingin telur-telurnya selalu dijaga, dijilati hingga bersih dan diberi kehangatan.
  4. Kumbang merupakan serangga yang memiliki tameng.
  5. Bayi capung merupakan bayi serangga yang hidup di bawah air.
  6. Hampir setiap benua serangga dapat hidup termasuk di Antartika yaitu Nyamuk Tak Bersayap yang disebut Belgica Antartika. Seekor lalat kecil yang hanya 0,08-0,23 inci (02-0,58 cm) tetapi masih merupakan hewan terbesar di Antartika. 
  7. Serangga bernafas tidak melalui mulut mereka. Mereka menghirup oksigen dengan menghembuskan karbon dioksida melalui lubang yang disebut spirakel di exoseletons mereka. 
  8. Sebagian besar serangga memiliki hidup yang pendek, sekitar beberapa bulan, tetapi ada beberapa yang mampu bertahan hidup selama beberapa tahun. Tonggeret berkala adalah sejenis kutu. Hewan ini, ketika masih kecil atau dalam bentuk nimfa hidup di dalam tanah, makan akar-akaran dan potongan tanaman lainnya, hingga selama tujuh belas tahun.

Demikian sebagian dari fakta menarik dari serangga, semoga bisa menambah pengetahuan dan referensi pembaca initu.id.