Search
Close this search box.

Kumpulan Kata Motivasi Saat Wabah Corona di Indonesia

Kumpulan Kata Motivasi Saat Wabah Corona di Indonesia

Kondisi saat ini kita percayai adalah suatu ketetapan Allah yang perlu kita sikapi dengan keyakinan bahwa akan segera berlalu dan penuh hikmah yang bisa kita ambil.

Selain itu kita juga perlu memberikan dorongan, bantuan kepada saudara-saudara kita yang sedang terpuruk, atau mendapat cobaan langsung atau tidak langsung terhadap corona (COVID-19).

Bagi yang memiliki kemampuan harta bisa berbagi hartanya, kelebihan makanan bisa berbagi makanannya, atau anda yang memiliki kata kata penyemangat motivasi bisa juga berbagi motivasi dan doa kepada sesama agar saling menguatkan.

Berikut beberapa kata-kata motivasi yang coba kami kumpulkan

Ya Allah lapangkanlah dada kami dan para pemimpin kami. Jauhkan sikap ego dan dijernihkan untuk memilih keputusan yang tepat dalan masalah Bangsa Indonesia

Yakinlah badai pasti berlalu, tidak ada cobaan yang diturunkan melainkan sesuai kemampuan manusia

Baca Juga “Kumpulan Kata Motivasi Belajar, Kerja, Dan Bisnis Berkah,”

Yakinlah Rizki sudah ada yang mengatur, dan tidak akan tertukar. bahkan tanpa diminta kita sudah dikayakan dengan kesehatan dan kesempatan.

Hidup di dunia adalah sementara akherat selama-lamanya, mencari bekal untuk kehiidupan yang abadi. Kejarlah akherat, dunia akan menyertaimu

Demikian sedikit “Kumpulan Kata Motivasi Saat Wabah Corona di Indonesia,” semoga bermanfaat.

Share the Post:

Related Posts