Latihan Soal dan Pembahasan Matematika Kelas 4 SD MI, Operasi Hitung Bilangan

Latihan Soal Dan Pembahasan Matematika Kelas 4 SD MI, Operasi Hitung Bilangan
Latihan Soal Dan Pembahasan Matematika Kelas 4 SD MI, Operasi Hitung Bilangan

INITU.ID – Mari kita simak latihan soal dan pembahasan Matematika kelas 4 SD MI, operasi hitung bilangan.

Sebelum kita berlatih menjawab soal alangkah baiknya bisa belajar materi terlebih dahulu tentang operasi hitung bilangan.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Latihan soal dibawah ini hanya sebagai penambah wawasan dan memperdalam materi yang sudah disampaikan di dalam kelas.

Bimbingan orang tua dan guru masih diperlukan apabila, kalian masih mengalami hambatan. Namun kami yakin apabila kalian sering latihan soal maka akan semakin faham.

BACA JUGA

Berikut latihan soal dan pembahasan Matematika kelas VI SD MI, operasi hitung bilangan.

  1. (539-484) : (143-132) x 6 + 17 =

a. 27

b. 37

c, 47

d. 57

Pembahasan :

{(539-484) : (143-132)} x 6 + 17

= (55 : 11) x 6 +17

= (5×6) + 17

= 30 + 17

= 47

2. Angka 8 pada bilangan 238.123 menempati tempat

a. ribuan

b. jutaan

c. puluhan ribu

d. ratusan ribu

Pembahasan :

  • 2 menempati tempat ratusan ribu
  • 3 menempati tempat puluhan ribu
  • 8 menempati temat ribuan
  • 1 menempati tempat ratusan
  • 2 menempati tempat puluhan
  • 3 menempati tempat satuan

Jawaban : A

3. Dono mempunyai uang Rp30.000,00. Ayahnya memberi uang lagi Rp 5.000,00-. Uang tersebut dibelikan buku tulis Rp 10.000,00 dan pensil Rp 2.000,00. Sisa uang Dono adalah

adalah

a. Rp 10.000,00

b. Rp 15.000,00

c. Rp 23.000,00

d. Rp 20.000,00

Pembahasan

= (Rp 30.000+ Rp5.000) -Rp 10.000 – Rp 2.000

= Rp 35.000 – Rp 10.000 – Rp 2.000

= Rp 25.000 – Rp 2.000

= Rp 23.000

Jadi sisa uang Dono adalah Rp 23.000,-

Jawaban : C

4. Hasil taksiran 638 : 8 kira kira

a. 40

b. 50.

c. 70

d. 60

Pembahasan

638 dibulatkan 600

8 dibulatkan menjadi 10

Penaksiran kira kira 600 : 10 = 60

Jawaban D

SOAL NO 5