Memahami Istilah dan Pengertian Efikasi atau Kemanjuran Pada Vaksin

Memahami Istilah dan Pengertian Efikasi atau Kemanjuran Pada Vaksin

Istilah efikasi dan efektifitas, belakangan ini sering terdengar kaitanya dengan vaksin Cov1d-19. Terutama setelah vaksin sivovac diumumkan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memiliki efikasi 65,3 persen terhadap virus corona.

Thank you for reading this post, don't forget to subscribe!

Baca juga “6 Produsen Vaksin Yang Disetujui Kemenkes Indonesia.”

Vaksin merupakan salah satu ikhtiar manusia saat ini untuk mencegah berkembanganya virus corona yang sudah menyebar keseluruh penjuru dunia. Selain mentaati protokol kesehatan.

Pengertian Efikasi

Efikasi atau kemanjuran adalah kemampuan suatu vaksin dalam mencegah penyakit dalam keadaan ideal dan terkontrol , dengan membandingkan kelompok yang divaksin dengan kelompok yang tidak divaksin/placebo. (Prof. Dr. Zulies Ikawati, Apt Ketua Program Studi Doktor Fakultas Farmasi UGM).

Bendanya dengan Efektifitas

Istilah efektifitas menurut Zulies adalah kemampuan vaksin menurunkan kejadian infeksi setelah digunakan pada populasi.

Arti Efikasi 90 Persen

Apabila vaksin memiliki efikasi 90 persen artinya terjadi penurunan 90 persen penyakit pada kelompok yang divaksinasi dibandingkan kelompok yang tidak divaksin/placebo.

Fakta Menarik Vaksin

  • Saat ini belum ada vaksin yang bisa mencegah penyakit hingga 100 persen.
  • Badan otoritas seperti European Medicines Agency (EMA) atau Badan Pengawas Obat Eropa dan Food and Drug Adinistration (FDA) atau Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat telah menetapkan efikasi minimal 50 persen sudah cukup.
  • Yang diutamakan adalah keseimbangan antara kemanjuran dan keamanan suau vaksin.

Baca juga “Tata Cara Pemberian Vaksin Dan Daftar Kelompok Penerimanya.”

Sumber data litbang Kompas

Lihat juga berita-berita INITU di Google News, Klik Disini

Share the Post:

Related Posts