Persiapan Sepele Sebelum Memfoto atau Shooting Perlu Disiapkan

0

Pernahkan anda disuruh memfotob atau video kemudian hasilnya tidak sesuai harapan. ? Berikut artikel singkat Persiapan Sepele Sebelum Memfoto atau Shooting Perlu Disiapkan

Beberapa hal sepele tersebut bisa kita antisipasi semoga tidak terulang kesalahan yang sama

Kalau hanya sukarela tentu tidak masalah, namun kalau sifatnya profesional dan kita dibayar maka akan fatal akibatnya.

Berikut Beberapa Tips Sebelum Foto

  1. Siapkan kamera dan peralatan yang dibutuhkan

Untuk mendapatkan hasil yang maksimal tentu ketersediaan kamera menjadi sangat penting. Bisa pinjam bila memang tidak ada di tempat rental. Beberapa keperluan basic antara lain kamera, tripot, dan lampu.

2. Pastikan batery cukup

Untuk waktu yang lama dalam memfoto kita memerlukan ketersediaan batery yang mencukupi. Yang paling fatal adalah lupa mencharge padahal fotonya bersifat insidental dan harus cepat.

3. Bersihkan Lensa dan Cek Foto Pertama

Pernah pada suatu hari kita memfoto dengan jumlah yang lumayan banyak, setelah selesai ternyata lensanya lupa dibersihkan sehingga ada noda yang terlihat.

Sebaiknya foto pertama di cek terlebih dahulu..

4. Pastikan settingannya

Oh ya secara teknis ini menjadi dasar sebelum kita memulai. Settingan ISO yang cocok, settingan diafragma dan lain lain.

Biasanya kita akan menyadari kesalahan saat sudah selesai pekerjaannya. Ukuran size foto juga diperlukan, apakah fotonya akan dicetak ukuran kecil atau besar.

Yang memiliki hobi foto, bisa juga membaca tips menang lomba ala Justin Mott.

Demikian uraian singkat kami “Persiapan Sepele Sebelum Memfoto atau Shooting Perlu Disiapkan,” semoga bermanfaat.

Baca Juga website kami Tips Online

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.